Pages

Saturday, November 10, 2018

5 Fashion Item Era 90-an yang Masih Digemari Milenial

Kemeja flanel merupakan salah satu fashion item saat ini yang sangat hits pada era 90-an. Selain karena cara pakainya yang simpel, kemeja flanel juga sangat mudah dipadukan, sehingga membuat pemakainya terlihat semakin chic.  

4. Floral Dress

Mungkin Anda yang bukan generasi 90-an, belum mengetahui kalau dress motif bunga yang menjadi kesukaan milenial saat ini adalah hasil perputaran baju dari era sebelumnya. Dulu maupun sekarang, floral dress atau gaun bermotif bunga ini masih menjadi fashion item yang terus berkembang dan digemari banyak kalangan. Gaun ini sering ditemui di daerah pantai maupun di acara-acara formal sekalipun. 

5. Jumpsuit

Model serupa dengan busana celana kodok ini sudah ada sejak tahun 90-an. Memang dulu terkenal dengan sebutan baju kodok, namun saat ini, banyak milenial menyebutnya dengan jumpsuit. Saat ini, model jumpsuit kembali menjadi fashion item dengan berbagai model dan material yang berbeda-beda.

Ada yang polos dan juga yang bermotif. Memiliki model unik, jumpsuit atau baju terusan celana ini dibuat dengan model variasi, ada panjang, dan pendek sesuai dengan kebutuhan. (Mariany)

Let's block ads! (Why?)



from Berita Gaya Hidup Terkini - Tren Fashion, Info Shopping, Menu Kuliner kalo berita kurang lengkap buka link disamping https://ift.tt/2DenT23

No comments:

Post a Comment