Pages

Sunday, March 31, 2019

Cashbac Tebar Promo di April Mop

Ilustrasi e-Commerce (iStockPhoto)

Lebih lanjut, survei Nielsen menunjukkan reward dalam bentuk rebate atau cashback masih menjadi jajaran teratas kebutuhan pasar bagi perusahaan untuk memenangkan hati pelanggan.

Di Indonesia sendiri, pertumbuhan industri perdagangan digital di 2019 sangat menjanjikan.

Berdasarkan prediksi McKinsey--firma konsultasi manajemen asal Amerika Serikat, pertumbuhan e-commerce di Tanah Air meningkat delapan kali lipat, dari total pembelanjaan online US$ 8 miliar (sekira Rp 113 triliun) di 2017 menjadi US$ 55 miliar (Rp 782 triliun) hingga US$ 65 miliar (Rp 924 triliun) di 2020.

Seperti disebutkan di atas, Cashbac merupakan satu-satunya aplikasi instant reward agnostic di Indonesia yang terhubung dengan semua kartu kredit dan kartu debit.

Dengan begini, pelanggan Cashbac tidak perlu lagi top-up karena cashback reward akan segera didapatkan secara otomatis.

Tak hanya itu, Cashback juga tidak memiliki masa berlaku. Selama akun aktif, cashback rewards akan selalu dapat digunakan dan dibelanjakan sepuasnya.

(Ysl/Isk)

Saksikan Video Pilihan Berikut Ini :

Let's block ads! (Why?)

from Berita Teknologi Gadget, Games Keren, Aplikasi Terbaru Dunia kalo berita kurang lengkap buka link disamping https://ift.tt/2FNv8yY

No comments:

Post a Comment