Pages

Sunday, April 28, 2019

Merasakan Gesitnya Pemindai Sidik Jari di Galaxy S10 Plus

Berikut ini adalah sejumlah keunggulan layar Galaxy S10 secara teknis:

1. Cahaya Masuk Sebanyak 1.200 Nits

Nits merupakan ukuran banyaknya cahaya pada sebuah layar, kemudian cahaya ini dikirim ke mata pengguna. Nah, semakin banyak jumlah cahaya makin cerahlah layar smartphone.

Dalam hal ini, Galaxy S10 memiliki 1.200 nits yang bisa dibilang sangat cerah untuk ukuran layar smartphone. Galaxy S10 kemungkinan merupakan smartphone yang layarnya paling cerah.

Dengan begitu, saat pengguna melihat smartphone di bawah matahari, segala konten di layar tetap terlihat dengan baik dan detail.

2. Jernih seperti Layar TV

Layar Galaxy S10 bisa dibilang sejernih layar televisi. Pasalnya, layar Dynamic AMOLED yang diusung memboyong gamut warna yang luas yakni range warna DCI-P3, dengan begitu warna yang ditampilkan sangatlah nyata.

Gamut warna P3 merupakan standar untuk layar HDR dan banyak televisi mengusung teknologi ini.

Sebagai perbandingan, layar TV OLED LG memiliki tingkat kejernihan hingga 99 persen. Sementara layar Dynamic AMOLED milik Galaxy S10 ini memiliki tingkat kejernihan 100 persen.

Bisa dibilang, warna yang ditampilkan oleh layar Galaxy S10 sangat akurat, realistis, dan terbaik saat ini.

Let's block ads! (Why?)

from Berita Teknologi Gadget, Games Keren, Aplikasi Terbaru Dunia kalo berita kurang lengkap buka link disamping http://bit.ly/2UHazbC

No comments:

Post a Comment