Pages

Wednesday, April 3, 2019

Top 3 Tekno: Isra Mikraj Trending Topic di Twitter Jadi Sorotan

Ilustrasi: Nokia

Anak 90an pasti tahu, Nokia pernah begitu berjaya dengan feature phone-nya. Bisa jadi, Nokia merupakan merek ponsel pertama bagi sebagian orang Indonesia.

Hal tersebut tentu tidak mengherankan, pasalnya Nokia telah menikmati 14 tahun lamanya sebagai pembesut ponsel global nomor satu di dunia.

Perusahaan asal Finlandia ini memang mendunia sepanjang akhir 1990-an dan 2000-an. Kebangkitan era smartphone justru membuat Nokia tersandung, jatuh, bahkan baru bangkit bertahun-tahun setelahnya dengan menghadirkan smartphone Android.

Selengkapnya baca di sini

3. Peretasan Akun WhatsApp Dapat Terjadi karena Pengguna Lalai

Ilustrasi WhatsApp (iStockPhoto)

Beberapa waktu lalu, publik dikejutkan dengan dugaan pembajakan akun WhatsApp milik kader Partai Demokrat, Ferdinand Hutahaean. Belum reda kasus itu, giliran Ketua Divisi Komunikasi Publik DPP Partai Demokrat, Imelda Sari, yang dilaporkan mengalami hal serupa.

Dugaan mengenai akun WhatsApp yang diretas diungkapkan oleh sahabat Imelda yang juga Sekretaris DPP Departemen Pariwisata Partai Demokrat, Elfira Sylviani.

Menyoal kemungkinan peretasan akun WhatsApp oleh pihak lain, Tekno Liputan6.com pun menghubungi Pakar Keamanan Siber, Alfons Tanujaya.

Selengkapnya baca di sini

(Ysl/Isk)

Saksikan Video Pilihan Berikut Ini :

Let's block ads! (Why?)

from Berita Teknologi Gadget, Games Keren, Aplikasi Terbaru Dunia kalo berita kurang lengkap buka link disamping https://ift.tt/2uPh29L

No comments:

Post a Comment