1. Di aplikasi, buat file baru dengan mengetuk "New". Kamu bisa memilih blank atau template yang sesuai.
2. Di bagian bawah aplikasi, ketuk tombol Data from Picture. Beri aplikasi permisi untuk convert.
3. Posisikan pointer merah di data yang ingin dipotret, lalu klik Capture. Kamu mungkin harus mencoba beberapa kali untuk menyesuaikan.
4. Ketika sudah puas dengan gambar yang diambil, ketuk tombol centang merah untuk mengkonversi data.
5. Akan muncul preview, kamu dipersilakan untuk mengedit informasi yang tak tertangkap kamera.
6. Jika sudah, ketuk Insert.
Selesai, mudah bukan? Selamat mencoba sobat Tekno.
Reporter: Indra Cahya
Sumber: Merdeka.com
(Ysl)
from Berita Teknologi Gadget, Games Keren, Aplikasi Terbaru Dunia kalo berita kurang lengkap buka link disamping http://bit.ly/2EKO0NZ
No comments:
Post a Comment