Pages

Friday, December 28, 2018

Top 3 Tekno: First Media dan Bold Tutup Layanan Tuai Perhatian

Liputan6.com, Jakarta - Kemkominfo baru saja mencabut izin penggunaan pita frekuensi 2.3GHz dari PT First Media Tbk (KBLV) dan PT internux (Bolt). Berita ini penyita perhatian para pembaca di kanal Tekno Liputan6.com.

Berita lain yang juga menuai perhatian datang dari gerhana bulan darah serigala yang akan berlangsung pada 2019.

Lebih lengkapnya, simak tiga berita terpopuler di kanal Tekno Liputan6.com berikut ini.

1. Kemkominfo Cabut Layanan First Media dan Bolt Hari Ini

Kementerian Komunikasi dan informatika (Kemkominfo) akhirnya mengakhiri penggunaan pita frekuensi 2.3GHz dari PT First Media Tbk (KBLV) dan PT internux (Bolt).

Keputusan ini diambil setelah sebelumnya dilakukan penundaan pencabutan izin frekuensi pada dua perusahaan tersebut demi pelanggan.

Menurut Dirjen SDPPI (Kemkominfo) Ismail, pengakhiran penggunaan pita frekuensi ini dilakukan karena kedua perusahaan tidak dapat membayar kewajiban Biaya Hak Penggunaan Spektrum Radio pada negara.

Baca selengkapnya di sini https://www.liputan6.com/tekno/read/3858559/kemkominfo-cabut-layanan-first-media-dan-bolt-hari-ini

2. Kemkominfo Minta Proses Pengembalian Hak Pelanggan First Media dan Bolt Dipercepat

Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kemkominfo) telah memastikan mengakhiri penggunaan pita frekuensi 2.3GHz dari PT First Media Tbk (KBLV) dan PT Internux (Bolt).

Keputusan ini diambil setelah dua perusahaan itu tidak mampu memenuhi kewajiban Biaya Hak Penggunaan Spektrum Radio pada negara.

Usai keputusan tersebut, lantas bagaimana dengan nasib pelanggan? Menurut Dirjen Sumber Daya Perangkat Pos dan Informatika (SDPPI) Kemkominfo Ismail, proses pengembalian hak pelanggan diserahkan pada operator, tapi pihaknya meminta agar pengembalian itu dapat berjalan cepat.

Baca selengkapnya di sini 

Let's block ads! (Why?)

from Berita Teknologi Gadget, Games Keren, Aplikasi Terbaru Dunia kalo berita kurang lengkap buka link disamping http://bit.ly/2Q7kJ36

No comments:

Post a Comment