Pages

Tuesday, April 30, 2019

Menjajal Kemampuan Wireless PowerShare di Galaxy S10 Plus

Sekadar informasi, Wireless PowerShare memiliki keluaran daya 4,5W yang terbilang tidak terlalu cepat. Karenanya, smartphone yang diisi daya menggunakan Galaxy S10 Plus sedikit membutuhkan waktu lebih lama.

Sementara untuk aksesoris seperti Galaxy Buds atau Galaxy Watch Active, fitur ini terbilang cukup membantu, terutama di beberapa kondisi yang membutuhkan pengisian daya sesegera mungkin.

Contohnya, saat Galaxy Watch Active berada dalam kondisi baterai 0 persen, Wireless PowerShare jelas sangat membantu untuk membuatnya tetap menyala sementara waktu.

Akhir kata, fitur Wireless PowerShare harus diakui merupakan fitur yang cukup membantu di saat genting, terutama bagi kamu yang banyak menggunakan aksesoris smartphone tambahan, seperti smarwatch atau earphone nirkabel yang mendukung teknologi Qi-charging.

Alasannya, Galaxy S10 Plus dapat menjadi alternatif pengisian daya di saat aksesoris tersebut ingin digunakan, tapi dengan kapasitas baterai minim, setidaknya hingga menemukan sumber daya utama.

Let's block ads! (Why?)

from Berita Teknologi Gadget, Games Keren, Aplikasi Terbaru Dunia kalo berita kurang lengkap buka link disamping http://bit.ly/2vqlIDA

No comments:

Post a Comment