Pages

Wednesday, October 24, 2018

Penyesalan Dita Soedarjo Berakhir Sejak Kenal Denny Sumargo

Kedekatan mereka terlihat nyata, senyuman Dita memperlihatkan ia menikmati momen membayar segala jarak di antara saudara perempuannya. Selain itu, momen perceraian kedua orangtuanya juga menyadarkan Pemilik Haagen Dazs Indonesia tentang kodrat wanita.

Saat menyatakan pendapatnya tentang kodrat wanita, pemilik dua lini busana Fashion Dignity dan Virgin Villians sangat paham dan mengilhami segala pernyataannya. Sebab semuanya adalah pelajaran hidup dari sang mama yang selalu diulang-ulang dan diingatkan tanpa bosan.

"Saat orangtuaku cerai, mama selalu ajarin kalau kodrat cewek enggak bisa sama atau di atas cowok. Mama enggak mau hal itu dilakukan anak perempuannya. Wanita sehebat mamaku itu bisa melepas ego dan pride, sangat kagum dengannya," tegas Dita.

Dita yang pernah menjadi editor di Fimela.com ini pun mengenang zaman mengikuti komunitas feminis saat masih kuliah di Fashion Institute of Design & Merchandising (FIDM), Los Angeles. Begitu pula dengan didikan serba barat yang diterimanya semasa belajar di sekolah internasional saat SMP dan meneruskan SMA di luar negeri

"Bahkan aku sempat enggak mau married saat itu karena ikut ajaran modern. Hal itu yang banyak dialami milenial yang enggak bisa menghormati laki-laki. Tapi dari mama aku belajar, kalau nanti kelak yang kita punya keluarga, bukan perusahaan atau teman," kenang Dita lagi.

Let's block ads! (Why?)



from Berita Gaya Hidup Terkini - Tren Fashion, Info Shopping, Menu Kuliner kalo berita kurang lengkap buka link disamping https://ift.tt/2yYh80K

No comments:

Post a Comment