Pages

Thursday, November 29, 2018

Pertama Kali, Tiongkok Jadi Tuan Rumah Turnamen Esports Dota 2

Beberapa gamer sedang bermain gim (Dewi Widya Ningrum/Liputan6.com)

Momen besar esport ini digunakan oleh pemerintah untuk meluncurkan sistem uji coba pendaftaran untuk para atlet esports.

Sebagai informasi, pemerintah distrik Pudong telah menandatangani perjanjian kerja sama dengan Tencent Esports, Perfect World, dan raksasa gim online Tiongkok lainnya.

Berdasarkan laporan firma analis, CNG, pasar esports Tiongkok diperkirakan bakal melampaui 88 miliar yuan (sekitar Rp 181 triliun) pada 2018 dan meningkat 35 miliar yuan (Rp 72 triliun) dalam dua tahun mendatang.

The International pertama kali digelar di Cologne, Jerman, dan tujuh turnamen berikutnya diadakan di Amerika Serikat dan Kanada.

(Ysl/Isk)

Saksikan Video Pilihan Berikut Ini:

Duel Kamera Huawei P20 Pro Vs Samsung Galaxy S9 Plus, Siapa Lebih Unggul?

Let's block ads! (Why?)

from Berita Teknologi Gadget, Games Keren, Aplikasi Terbaru Dunia kalo berita kurang lengkap buka link disamping https://ift.tt/2KHoT0v

No comments:

Post a Comment